Analogi pacaran?
Kali ini terinspirasi menulis analogi mengenai akuntansi dan pacaran. Idenya sih dapet dari salah satu dosen yang islamic di kampus. Jadi, siapa anak muda jaman sekarang yang gatau apa itu pacaran? Pasti hampir semua sekarang punya pacar dong ya, kecuali ya yang jomblo kayak... Ya jaman sekarang ini udah menjadi rahasia umum lah ya kalau pacaran jaman sekarang ini mungkin udah kelewat batas, apalagi yang pada ngekos dan jauh dari orang tua. Ya aku juga ngekos sih padahal wkwkw. Yah intinya kalau di akuntansi itu ada istilah "disclosure" yang simplenya itu berarti tidak menutupi atau tidak menyembunyikan atau mengungkapkan. Panjangnya disclosure dalam akuntansi tu berarti memberikan semua data yang bermanfaat buat pihak yang membutuhkan. Nah setau saya disclosure itu bisa secara adequate (yang cukup aja), fair disclosure (yang wajar), sama full disclosure (semuanya). Nah pacaran jaman sekarang tu banyak yang full disclosure, termasuk banyak "teman" saya (buk